Memilih untuk Berpikir Positif

Memilih untuk Berpikir Positif

Memilih untuk Berpikir Positif Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Saya tergerak untuk menulis artikel ini menurut berbagai sumber buku seperti “7 Kebiasaan Manusia yang Efektif” karya Stephen R. Covey dan “Prinsip Sukses” ala Jack Canfield. Pertama-tama menurut saya benarlah yang dikatakan Stephen R. Covey tentang rumus sukses yang sejati yaitu bermula dari sebuah benih ide dalam pikiran yang berkembang menjadi sebuah tindakan, tindakan berkembang menjadi sebuah perilaku atau kebiasaan baru, kebiasaan yang diulang akan membentuk sebuah karakter yang baru dan karakter baku inilah yang pada akhirnya akan mengubah nasib seseorang.

Jadi ini adalah sebuah proses pembentukan karakter yang selaras dengan hukum alam dan hukum tanam tuai, yaitu apa yang kita tanam dalam pikiran kita maka akan kita akan menuai hasilnya di dunia nyata. Intinya, memilih berpikir positif adalah sebuah pilihan. Ketika dihadapi sebuah tantangan yang saya ilustrasikan dengan isi air dalam gelas yang memberikan kita dua buah pilihan yaitu separuh kosong atau separuh isi, maka kita dihadapi oleh sebuah pilihan apakah ini memilih berpikir negatif atau pesimis (isi air dalam gelah separuh kosong) atau berpikir positif atau optimis (isi air dalam gelas separuh isi) sehingga korelasi antara pilihan yang terjadi dalam pikiran kita it
... baca selengkapnya di Memilih untuk Berpikir Positif Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Perjalanan Kehidupan

Perjalanan Kehidupan

Perjalanan Kehidupan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Oleh: Erika Untung

“Passion” adalah jalan bercabang dan tak berujung, namun saling terhubung. Ketika sang supir yang menggerakkan kemudi kendaraan yang bernama “Loyalitas”, ia membutuhkan “Integritas” sebagai bahan bakar untuk melajukan kendaraannya.

Sang supir ingin menjelajahi setiap cabang tersebut, namun cabang tersebut terlalu banyak. Pada akhirnya sang supir memutuskan untuk menekan pedal gas dan kendaraan melaju ke arah cabang yang dia pilih sebagai cabang pertama yang akan dijelajahi.

Selama di tengah perjalanan, sang supir pasti akan mencari pom bensin “Pembelajaran” untuk mengisi bahan bakarnya, dan membersihkan kendaraannya agar terlihat bersih lagi dari debu jalanan. Kadangkala di pom bensin”Pembelajaran” tersebut, ia berjumpa dengan pengemudi lainnya. Berbagi cerita mengenai setiap cabang yang telah mereka lalui sehingga masing-masing mendapatkan pengetahuan baru untuk menempuh perjalanan selanjutnya.

Ketika sang supir menghadapi percabangan, ia akan membutuhkan peta “Kesempatan” untuk membantu menentukan arah mana yang ia pilih.

Ada jalan yang panjang memutar dan ada yang pendek, ada jalan yang mulus namun ada yang berkerikil. Keputusan apapun yang diambil sang supir pasti akan dipengaruhi oleh kondisi bahan b
... baca selengkapnya di Perjalanan Kehidupan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Saat Berada di Puncak Kesuksesan

Saat Berada di Puncak Kesuksesan

Saat Berada di Puncak Kesuksesan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Pada zaman kerajaan-kerajaan di Cina, sejarah kekuasaan sering diwarnai dengan kekejaman demi kekejaman. Ini juga tidak jauh berbeda dengan sejarah kerajaan di Nusantara yang dipenuhi konflik dan intrik antar pemegang kekuasaan. Kemenangan dan kekuasaan sering dipakai untuk melampiaskan dendam yang begitu keji. Dan sudah pasti, membalas dendam selalu berarti menciptakan dendam-dendam baru yang tak berkesudahan. Untuk kesekian kalinya, kita harus ingat bahwa kekerasan akan melahirkan kekerasan baru. Pelampiasan dendam akan memunculkan dendam baru yang tak kalah keji.

Mungkin sudah menjadi sifat manusia yang gampang sekali mabuk kekuasaan. Mengalahkan atau menaklukkan musuh dianggap sebagai pintu untuk berbuat apa saja, sekehendak hati dan tanpa mengenal batas. Sekalipun perbuatan tersebut telah melanggar batas-batas moral dan perikemanusiaan. Titah penguasa di puncak kekuasaan tak bisa dibantah oleh siapa pun, sekalipun bantahan itu mengandung kebenaran. Kita, seharusnya bisa mengambil hikmah dari sejarah kelam masa silam ini.

Dalam kehidupan nyata kita dapati yang namanya kesuksesan, nama besar,
... baca selengkapnya di Saat Berada di Puncak Kesuksesan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Carpe Diem Quam Minimum Credula Postero

Carpe Diem Quam Minimum Credula Postero

Carpe Diem Quam Minimum Credula Postero Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

"Akhir-akhir ini aku selalu dahaga akan pengetahuan dan falsafah kehidupan. Banyak hal di dunia ini yang ternyata masih tidak kumengerti, oleh karena itu aku harus rajin bertanya dan belajar. Bertanya kepada siapa saja dan belajar dari mana saja," gumam Puteri pada dirinya sendiri di suatu senja yang jingga.

"Selama ini aku cuma memikirkan hal-hal remeh temeh tak pernah sedikitpun terbersit olehku untuk memikirkan tentang pengetahuan dan falsafah kehidupan yang akan memperkaya batin dan diriku. Setelah bertemu dengan Bintang Jatuh dan Prabu Yudistira yang bijak bestari, aku ingin tahu lebih banyak hal lagi. Rasanya aku semakin haus, semakin banyak hal yang mengganggu pikiranku yang ingin kuketahui," kata Puteri sambil menuliskan sesuatu di buku hariannya.

Hari itu setelah menuliskan sesuatu Puteri memutuskan kembali untuk mengembara, mencari pencerahan, mencari sesuatu yang dapat memuaskan keingintahuannya.

Tujuh musim telah berlalu, belum seorangpun ia jumpai untuk dapat ditanyai. Akhirnya setelah hampir memasuki akhir musim ke delapan, Puteri berjumpa dengan Sang Guru.

"Sang Guru, ceritakan padaku apa yang dimaksud dengan Filosofi Car
... baca selengkapnya di Carpe Diem Quam Minimum Credula Postero Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Lara Prihatini Si Gadis Prihatin

Lara Prihatini Si Gadis Prihatin

Lara Prihatini Si Gadis Prihatin Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Malam yang sunyi, itulah yang senantiasa menemani malam malam ku. Tak ada yang istimewa, bintang bertaburan seperti biasanya ditemani bulan separuh yang berwarna putih. Sesekali terdengar suara lolongan anjing yang sedikit membuat bulu roma merinding. No body special! padahal aku sangat menginginkan kehadiran tiga sosok inspiratif bagiku biarpun aku belum sempat mengenalnya, merabanya, merasakan hangat dekap tubuhnya, melihat indah senyum dan kelembutan tangannya. Ya itulah nasib sialku.

Akulah Lara Prihatini, gadis malang 19 tahun yang sejak kecil telah ditinggal mati kedua orangtuaku karena kecelakaan maut di daerah Jakarta Selatan 14 tahun silam. Sungguh menyedihkan memang. Waktu itu, aku dan adikku yang baru berumur 2 tahun hanya bisa menangis terisak isak menyaksikan kedua orangtuaku dibawa dengan ambulan lalu dimasukkan ke dalam keranda mayat dan dibawa dengan iringan lantunan shalawat menuju tempat peristirahatan terakhir mereka. Aku dan adikku yang masih kecil tak sanggup berbuat banyak apalagi adikku belum mengerti tentang kematian, mungkin ia mengira ayah dan ibu pergi rekreasi sebentar dan akan pulang dalam waktu dekat. Sejak kejadian itu, aku dan adikku dirawat oleh nenek dari ayah yang juga sudah renta. Beliau pun harus bekerja sebagai buruh cuci untuk membesarkan kami. Sungguh posisi yang sangat tertekan di tengah keterbatasan.

“Nek, biar Lara saja yang j
... baca selengkapnya di Lara Prihatini Si Gadis Prihatin Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Nguwongke: Memanusiakan Manusia

Nguwongke: Memanusiakan Manusia

Nguwongke: Memanusiakan Manusia Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Dalam teori ekonomi manusia dimasukkan sebagai faktor produksi, sama halnya bahan baku, mesin, dan uang. Akibatnya banyak teori turunannya yang menempatkan manusia sebagai alat produksi juga. Ilustrasi logikanya begini: “Kamu bekerja di sini digaji Rp. 5 juta maka kamu harus menghasilkan untuk perusahaan Rp. 8 juta sehingga perusahaan untung Rp. 3 juta. Kalau kamu menghasilkan dibawah Rp. 5 juta berarti perusahaan rugi, dan kamu harus digantikan orang lain yang akan mampu menghasilkan melebihi yang aku keluarkan untuk menggaji orang tersebut.” Logika tersebut diberlakukan kepada semua orang sehingga total keuntungan tinggal dihitung saja. Setiap orang berkontribusi terhadap keuntungan sehingga semakin banyak orang akan semakin banyak keuntungan didapat. Seperti halnya mesin, kalau satu mesin dapat menghasilkan 100 unit produk maka lima mesin akan menghasilkan 500 unit produk. Rasakan bagaimana kalau kita bekerja pada suatu perusahaan yang menggunakan logika tersebut? Akan nyamankah kita? Maukah Anda diberlakukan seperti itu?<
... baca selengkapnya di Nguwongke: Memanusiakan Manusia Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Setangkai Bunga di Tebing Gunung

Setangkai Bunga di Tebing Gunung

Setangkai Bunga di Tebing Gunung Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Syifa Nisa Aulia, begitu nama lengkapnya. Aku memanggilnya dengan sebutan Bunda Nisa, karena Bunda telah mempunyai suami dan anak. Kehidupan keluarga Bunda begitu harmonis. Berbingkaikan cinta dan kasih sayang yang tulus serta diperindah dengan kemantapan iman mereka kepada Sang Maha Kuasa. Namun dibalik kebahagiaan yang Bunda rasakan bersama suaminya, ternyata rumah tangga mereka pernah diguncang oleh prahara rumah tangga yang membuat Bunda berkeinginan untuk bercerai dengan suaminya. Syukurnya Allah memberikan jalan untuk masalah mereka.

Setelah menamatkan S1 di FKIP Matematika, Bunda diterima menjadi guru Matematika di salah satu SMP yang ada di daerah ku. Bunda mulai mengajar di SMP tersebut pada tahun 2002. Aku menjadi murid Bunda pada tahun 2008, saat aku kelas 2 SMP. Aku senang belajar Matematika dengan Bunda. Karena Bundalah aku menyukai pelajaran yang mengerikan bagi sebagian orang ini, termasuk aku. Sejak SD, aku tidak senang belajar Matematika karena rumit dan membosankan. Tapi, ketika aku bertemu Bunda semua berubah. Bunda dengan
... baca selengkapnya di Setangkai Bunga di Tebing Gunung Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Akibat Jajan Sembarangan

Akibat Jajan Sembarangan

Akibat Jajan Sembarangan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Sudah dua hari ini Imah tidak berangkat ke sekolah, padahal dia itu anak yang rajin dan sebelumnya tak pernah begini sehingga aku beserta Ana dan Afga berencana mengunjunginya usai pulang sekolah.

“Kring!!!”, suara bel masuk berbunyi dan kami pun segera masuk ke dalam kelas.
Siang harinya sesuai janji kami, maka aku pun menunggu teman-temanku di samping pintu gerbang sekolahan.
“Kemana ya mereka?”, ku tunggu sembari memainkan kubik yang aku bawa.

Tiba-tiba mereka mengejutkanku dan berteriak, “Dor!!!, kaget ya?”.
“Apaan si kalian, mengagetkanku saja, coba kalau aku jantungan..”, seruku.
“Maaf, maaf, Di. Maafin ketelatan kita juga ya? Soalnya tadi kita mampir dulu ke ruang guru untuk mengumpulkan tugas dari Pak Marno”, pinta Ana dan Afga.
“Iya, pasti aku maafin kalian. Tenang aja”, Balasku seraya memberi senyuman kepada mereka.

Sebelum kami ke rumah Imah, kami sempat mampir ke warung untuk membeli roti, bahkan Afga juga sempat membeli es karena kehausan.

Tak terasa ka
... baca selengkapnya di Akibat Jajan Sembarangan Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Mental Block Terbesar dalam Hidup

Mental Block Terbesar dalam Hidup

Mental Block Terbesar dalam Hidup Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Suatu ketika ada seorang perempuan muda, sebut saja Nidar, datang untuk berkonsultasi kepada saya. Ia merasa ada sebuah penghalang besar yang menghalangi dirinya, sehingga ia tidak bisa meraih sukses atau pekerjaan yang layak bagi dirinya.

Akhirnya setelah melakukan beberapa interview, saya pun melakukan proses hypnotherapy kepada dirinya. Saya membawanya ke kondisi profound somnambulism, dan kemudian melacak problem sesungguhnya yang di alami oleh Nidar.

Ternyata ia merasa dirinya tidak cantik, tidak tinggi, dan tidak langsing. Padahal dalam pekerjaan yang pernah ia geluti sebelumnya, ia berharap seperti demikian. Padahal menurut saya, Nidar ini adalah perempuan yang cantik, tinggi, dan cukup langsing. Tapi ia tidak merasa demikian. Ia menghakimi dirinya sendiri. Nidar pada dasarnya merasa disepelekan dan tidak dihargai, dan ketiga kategori di atas adalah parameter ia merasa dihargai.

Akhirnya setelah melewati proses terapi selama satu setengah jam, akhirnya ia kembali menghargai dirinya sendiri. Setelah terapi, ia merasa badannya terasa sangat r
... baca selengkapnya di Mental Block Terbesar dalam Hidup Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Independen? Ya, Menulis!

Independen? Ya, Menulis!

Independen? Ya, Menulis! Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Baru pertama kali (kecuali Edy Zaqeus) saya bertemu dengan para senior Pembelajar. Com di hotel Peninsula, Jakarta Barat, dalam acara gathering ultahnya yang ke-8, 14 Pebruari 2009 yang lalu. Senang, bangga itu jelas. Grogi, keringat, dingin karena AC ( belakangan saya ketahui bukan karena itu, tapi karena dekat dengan para senior). Hehe, wajar…saya kan manusia yang rumit bukan robot yang diprogram untuk tidak merasakan.

Hal yang saya amati adalah kebersamaan para mentor dan para peserta gathering. Mereka semua sebagai pribadi yang independen. Sejajar dari semua kalangan. Ini tentu berbeda dengan pertemuan antara bos dengan anak buah di sebuah perusahaan. Kadang si anak buah menunduk-nunduk dan terlalu sopan, mungkin takut tidak dipromosikan. Benar-benar bukan pribadi yang independen, iya kan? Tetapi siapapun kita jika menulis, kita menjadi pribadi yang independen. Itu sudah saya rasakan sendiri. Inilah yang benar-benar saya cari, yaitu sebuah kebebasan.

Saya tidak sedang menyuruh semua orang untuk menulis, tetapi memang demikian adanya. Paling tidak menulis untuk blog sendiri yang dikunjungi satu atau banyak orang. Niscaya, Anda akan merasakan kebebasan dalam berpikir, yang mungkin ini sebuah kebutuhan manusia juga. Yang jelas, salah satu bekal kita mati nanti, yaitu ilmu yang bermanfaat bakal tersalurkan dengan menu
... baca selengkapnya di Independen? Ya, Menulis! Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Berdoalah!

Berdoalah!

Berdoalah! Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Kuperkenankan bagimu (QS 40:60)

Larry Dossey adalah seorang doker, seperti dokter kebanyakan lainnya. Apa maksudnya? Ia adalah dokter yang mempercayai suatu kesembuhan terjadi karena faktor kimiawi obat yang diberikan ataupun usaha-usaha medical lainnya. Kesembuhan hanya merupakan faktor perubahan biologis semata, tanpa ada faktor pendukung lainnya. Dossey waktu itu memahami bahwa ilmu pengetahuan dan obyektifitas memberikan suatu kenyataan bahwa untuk memecahkan masalah kesehatan adalah dengan bantuan obat-obatan dan prosedur pembedahan.

Hingga suatu ketika, ditahun pertama ia praktek, salah seorang pasiennya mengidap kanker paru-paru yang sangat kritis. Pasien tersebut menolak semua tindakan medis. Satu-satunya yang pasien tersebut inginkan adalah sebuah usaha penyembuhan agar jemaat gereja mengelilingi tempat tidurnya selama jam besuk, dan kemudian berdoa tanpa henti atas kesembuhannya. Dossey waktu itu menyuruh pasien tersebut
... baca selengkapnya di Berdoalah! Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Tak Sulit Mewujudkan Cinta Kasih Kita ke dalam Tindakan Nyata

Tak Sulit Mewujudkan Cinta Kasih Kita ke dalam Tindakan Nyata

Tak Sulit Mewujudkan Cinta Kasih Kita ke dalam Tindakan Nyata Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

01 Agustus 2006 – 06:02   (Diposting oleh: Editor)

“Kami tidak menyia-nyiakan waktu, walaupun satu menit saja, karena kami berharap apa yang kami lakukan bisa bertahan selamanya. Yang terpenting adalah mengatasi segala hal yang ada saat ini sebaik mungkin dan berhati-hati dengan apa yang sedang berlangsung saat ini.” Cheng Yen, pendiri Tzu Chi, yayasan kemanusiaan yang berpusat di Hualien- Taiwan

Bagaimana mewujudkan kasih sayang dan cinta kita ke dalam suatu tindakan yang berarti bagi sesama yang sedang menderita atau sedang dilanda kesusahan? Yang jelas hal itu membutuhkan kekuatan besar. Dikatakan bahwa kekuatan terbesar di dunia ini adalah kekuatan untuk memberikan sesuatu kepada orang lain dengan ikhlas, entah dalam bentuk materi, waktu, motivasi atau tenaga.

Wanita yang dianggap sebagai mahluk tidak berdaya ternyata banyak berkiprah dalam misi kemanusiaan. Beberapa diantara mereka adalah Bunda Teresa atau Master Cheng Yen. Kedua wanita tersebut telah melakukan ribuan aktifitas dalam misi kemanusiaan yang menyentuh hati ribuan manusia di seluruh penjuru dunia. Ada baiknya kita belajar dari kedua wanita tersebut tentang bagaimana membuka hati sesering mungkin dan menghiasinya dengan cahaya cinta serta menemukan jati diri kita.

Teresa menegaskan bahwa yang terpenting untuk menolong orang yang sedang tertimpa kemala
... baca selengkapnya di Tak Sulit Mewujudkan Cinta Kasih Kita ke dalam Tindakan Nyata Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

JANGAN-JANGAN POSITIVE THINKING-LAH SUMBER MASALAHNYA

JANGAN-JANGAN POSITIVE THINKING-LAH SUMBER MASALAHNYA

JANGAN-JANGAN POSITIVE THINKING-LAH SUMBER MASALAHNYA Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

18 Juli 2008 – 10:56   (Diposting oleh: Editor)

Anda mungkin tak asing dengan Pygmalion. Dia adalah nama tokoh legenda Yunani yang katanya dikenang hingga kini untuk mengambarkan dampak ampuh pola berpikir positif. Dalam kisahnya Pygmalion–yang selalu berpikir positif itu–konon diberkahi para dewa yang salut: patung perempuan rupawan karyanya diberi nyawa dan lalu jadi istrinya.

Pola pikir Pygmalion adalah berpikir, menduga, dan berharap hanya yang baik tentang suatu keadaan atau seseorang. Warna hidup tergantung dari warna kacamata yang kita pakai. Kalau kita berpikir positif tentang suatu keadaan atau seseorang, seringkali hasilnya betul-betul menjadi positif. Pokoknya berpikirlah positif agar segala keinginan bisa sering terwujud.

Namun sebagian orang mengatakan: ”Hare gene terus berpikir positif. Gimana bisa?! Nggak ngeliat berita di koran dan TV apa? Gimana para anggota DPR satu per satu masuk bui. Bagaimana satu pengusaha diciduk aparat untuk mengimbangi penangkapan jaksa
... baca selengkapnya di JANGAN-JANGAN POSITIVE THINKING-LAH SUMBER MASALAHNYA Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Wiro Sableng #154 : Insan Tanpa Wajah

Wiro Sableng #154 : Insan Tanpa Wajah

Wiro Sableng #154 : Insan Tanpa Wajah Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1WIRO SABLENG

Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212

Karya: Bastian Tito

Episode : PETAKA PATUNG KAMASUTRA

GURUN Tengger siang terik panas membara. Hari itu hari ke 305, merupakan hari terakhir dari tapa samadi yang dilakukan Cakra Mentari di atas pohon tanjung besar yang tidak terlihat oleh mata manusia biasa. Sekujur tubuhnya mulai dari rambut sampai ke kaki memutih tertutup lapisan debu gurun pasir. Sekian ratus hari dia duduk tidak bergerak, bahkan seolah tanpa bernafas di atas pohon tanjung yang menghadap ke utara. Setiap hari, tepat pada pertengahan siang, sekuntum bunga tanjung melayang jatuh ke arah kepalanya, secara gaib masuk ke dalam tubuh lewat ubun-ubun. Itulah satu-satunya makanan sekaligus minuman yang memberi kehidupan pada Cakra Mentari.

Perlahan-lahan matahari bergerak menuju titik tertingginya. Menjelang bola penerang jagat itu mencapai titik kulminasinya, sekujur tubuh Cakra Mentari tampak bergetar. Ada hawa dingin aneh menyelimuti, membuat tubuh pemuda itu mengeluarkan asap tipis yang memancarkan cahaya kebiruan. Sekuntum bunga tanjung luruh, melayang jatuh masuk ke dalam kepalanya. Itulah kuntum bunga yang ke 305, merupakan makanan terakhir di penutup tapa samadinya.

Tiba-tiba di arah timur muncul satu titik putih, bergerak ke arah pohon tanjung besar di tengah gurun pasir Tengger. Sa
... baca selengkapnya di Wiro Sableng #154 : Insan Tanpa Wajah Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu
The Grondey and The First Experience (Part 2)

The Grondey and The First Experience (Part 2)

The Grondey and The First Experience (Part 2) Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Malam ini Darwin tak bisa tidur. Dia terus mengingat-ingat Profesor. Albert William – Kakeknya – yang kabarnya sakit parah. Dia sungguh tak bisa membayangkan jika Kakeknya itu meninggal. Karena memang umur Kakeknya sudah mencapai tujuh puluh tahun.

Dia masih terduduk di tempat tidur biasanya dan memandang beberapa temannya yang sedang bergulat dengan alam mimpinya. Dia melihat Edgar membuat lautan di bantalnya. Dia juga melihat Polly Marco sedang mengigau. Dia hanya mendengar beberapa bagian kata. Seperti, ‘Yeay, aku bisa terbang’. Karena memang benar, dia sangat buruk dalam hal menggunakan sapu terbang. Dan dia adalah murid paling jail bersama Bert Wilson. Tiap harinya mereka hanya bisa menjaili saja.

Darwin segera meloncat ke atas tepan tidurnya. Dia menelungkupkan tubuhnya dan mencoba tidur. Namun hasilnya sama saja. Dia tak bisa tidur. Pikirannya sedang kacau balau. Dia harus tenang dulu jika akan tidur.

Beberapa minggu yang lalu, Edgar bilang kalau dia adalah anak laki-laki paling baik yang pernah dia temui. Dia berbeda dengan Polly dan Bert yang kerjanya hanya menjaili Dustin George
... baca selengkapnya di The Grondey and The First Experience (Part 2) Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Siomay Yo Pink

Siomay Yo Pink

Siomay Yo Pink Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Jalan hidup tak bisa ditebak. Sriyono, seorang mantan miliarder, kini berjualan siomay keliling. Namun, berkat penampilannya yang eksentrik, predikat miliarder itu tampaknya bakal kembali disandangnya.

Menjadi penjual siomay keliling dengan pakaian dan aksesori serba pink membuat Sriyono terkenal, terutama di dunia maya. Mantan miliarder itu juga pernah menjadi bintang tamu di sebuah stasiun televisi. Bahkan, ada yang menawari bermain sinetron. Semua itu dia lakukan demi bisa bertemu anaknya.

Minggu lalu (16/1) INDOPOS menelusuri rute jualan Sriyono di kawasan kelas menengah ke atas di Jalan Gandaria Tengah, Jakarta Selatan, tak ada orang yang tahu namanya. Tapi, ketika disebut nama Siomay Pink (barang dagangan Sriyono), kebanyakan warga yang ditemui mengenali. Mulai sopir bemo, satpam, tukang ojek, hingga anak-anak.

Siomay Pink juga menjadi identitas pria asal Klaten, Jawa Tengah, itu di dunia maya. Mesin pencari Google menyebut 83.500 hasil yang m
... baca selengkapnya di Siomay Yo Pink Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Selamat Jalan Sahabat

Selamat Jalan Sahabat

Selamat Jalan Sahabat Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Pagi itu diriku lagi asyik nongkrong di depan tv sambil bbman, tiba-tiba ada pesan masuk di hpku, lalu ku buka pesan itu, ternyata dari sepupuku yang mengabarkan kalau ayah teman aku kecelakaan, ku balas dengan penuh pertanyaan, kecelakaan dimana? Kapan? Dan sekarang ada dimana?, tapi dia hanya menjawab sudah ada di rumahnya karena meninggal dunia, “innalillahi wainnalillahi rajiun”

Beberapa detik kemudian ada bbm masuk yang bertuliskan teks kalau sahabatku “yunita salam” juga meninggal, tapi aku tidak percaya dengan BC Itu, Namun informasi Dari Adik kelasku Itu cukup Membuktikan. Terkejut mendengar berita itu, diriku terjatuh, menangis dan tak tau harus Bagaimana, Ya Allah Ada Apa Dengan sahabatku itu.

Dengan air mata yang tak hentinya mengalir, ku tenangkan perasaanku, lalu ku broadcast pesan ke teman-teman SMAku termasuk sahabatku juga desy fahmi dan umbranah yang juga 1 geng denganku dan Yunita, ku Bc tentang berita duka itu, tapi satu persatu menelponku. “Serius kow ancy, jangan kow bercanda?” Dan aku hanya menjawab, kenapa aku harus bercanda dengan hal seperti itu.

Tanpa fikir lagi, ku ambil motor Dan segera menuju ke rumah sahabatku itu, sesampai di rumahnya, aku tak sanggup melihat jenazah
... baca selengkapnya di Selamat Jalan Sahabat Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Rintihan Lidah

Rintihan Lidah

Rintihan Lidah Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Semua orang memilikiku. Manusia dan hewanpun memilikinya. Bahkan, tanamanpun sama. Hanya saja berbeda nama. Ada dua cara untuk menggunakanku. Cara pertama, aku selalu di pakai orang untuk mengecap sesuatu. Dan itu, itu membuatku sangat bahagia untuk menjadi benda sepertiku. Walau terkadang manusia mengecap sesuatu yang tak suka bagiku atau tak halal, tapi aku tak terlalu kecewa. Namun, cara keduaku, aku sangat banyak merasa kecewa. Aku dimiliki oleh seorang wanita yang mungkin, bukan seperti keinginanku. Dia selalu menggunakanku untuk membicarakan sesuatu yang buruk. Mungkin, jika berhubungan dengan pembicaraan, kalian sudah tahu siapa sebenarnya aku? Ya, aku adalah lidah. Aku termasuk ke dalam panca indera. Setiap hari, aku selalu diperintahkan majikanku untuk mengucapkan kata. Walaupun kadang aku tak mau mengucapkannya, tapi, semuanya terucap seketika.

Aku memang tak bisa menolak apa yang majikanku ucapkan. Dia selalu tak bisa mengendalikan aku dengan benar. Padahal, Tuhan menciptakanku ag
... baca selengkapnya di Rintihan Lidah Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Nilai Ujian

Nilai Ujian

Nilai Ujian Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Di akhir sebuah smester. Sekolah mengumumkan liburan dimulai dan membagikan hasil nilai yang telah dicapai murid-muridnya. Seorang murid sambil mengapit buku raportnya kembali ke rumah dan menyerahkannya kepada ayahnya.

Ayahnya begitu kaget karena saat membuka buku raport tersebut, nampaknya seperti ia sedang melihat sebuah pot bunga dengan warna utama ?merah?. Nilai merah yang mengecewakan.

Tak tahu apa yang harus dikatakan kepada anaknya, sang ayah cuman bertanya; ?Apa yang bisa kamu katakan tentang semuanya ini??

?Aku rasa ada satu hal penting yang bisa aku katakan.? Jawab anak itu. ?Dady, engkau seharusnya berbangga.?

?Aku harus berbangga akan nilai merah yang kamu hadiahkan ini?? Jawab sang ayah yang kini bertambah heran.

?Bukan!! Engkau seharusnya berbangga atas kejujuran saya. Saya tidak menipu Dady dengan hasil yang saya capai.?

Orang optimist selalu bisa melihat terang ketika dunia seakan dilanda gelap gulita.


... baca selengkapnya di Nilai Ujian Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu
Wiro Sableng #140 : Misteri Pedang Naga Suci 212

Wiro Sableng #140 : Misteri Pedang Naga Suci 212

Wiro Sableng #140 : Misteri Pedang Naga Suci 212 Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1WIRO SABLENG

Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212

Karya: Bastian Tito

Episode : 113 LORONG KEMATIAN

Wakil Ketua melangkah cepat memanggul tubuh Hantu Muka Dua. Setelah melewati sebuah pintu besi, dia hentikan langkah dan berpaling pada Satria Pocong yang berjalan mengikutinya.
"Untung tadi Yang Mulia Ketua tidak sampai Menanyakan soal caping milik Kakek Segala Tahu. Kau sempat memeriksa benda itu ?"
"Sudah, tapi saya tidak menemukan gulungan kain putih yang kita cari."

"Apa ucapanmu bisa kupercaya?" tanya wakil ketua barisan manusia pocong 113 lorong kematian sambil dua matanya menatap lurus dan tajam pada sepasang mata anak buahnya.

"Saya tidak berdusta. Saya tidak punya keperluan apa apa atas benda itu." Menjawab Satria Pocong.

"Yang Mulia Ketua pernah bilang benda itu luar biasa penting. Menyangkut kelangsungan masa depan seratus tiga belas lorong kematian dan rencana pembentukan sebuah partai yang bakal menguasai seantero rimba persilatan tanah Jawa dan tanah seberang."

"Saya pernah mendengar hal itu..." ucap Satria Pocong.

Lalu dan balik ju
... baca selengkapnya di Wiro Sableng #140 : Misteri Pedang Naga Suci 212 Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu
Pesan Ibu

Pesan Ibu

Pesan Ibu Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Suatu hari, tampak seorang pemuda tergesa-gesa memasuki sebuah restoran karena kelaparan sejak pagi belum sarapan. Setelah memesan makanan, seorang anak penjaja kue menghampirinya, “Om, beli kue Om, masih hangat dan enak rasanya!”

“Tidak Dik, saya mau makan nasi saja,” kata si pemuda menolak.

Sambil tersenyum si anak pun berlalu dan menunggu di luar restoran.

Melihat si pemuda telah selesai menyantap makanannya, si anak menghampiri lagi dan menyodorkan kuenya. Si pemuda sambil beranjak ke kasir hendak membayar makanan berkata, “Tidak Dik, saya sudah kenyang.”

Sambil berkukuh mengikuti si pemuda, si anak berkata, “Kuenya bisa dibuat oleh-oleh pulang, Om.”

Dompet yang belum sempat dimasukkan ke kantong pun dibukanya kembali. Dikeluarkannya dua lembar ribuan dan ia mengangsurkan ke anak penjual kue. “Saya tidak mau kuenya. Uang ini anggap saja sedekah dari saya.”

Dengan senang hati diterimanya uang itu. Lalu, dia bergegas ke luar restoran, dan memberikan uang pemberian tadi kepada
... baca selengkapnya di Pesan Ibu Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Tetesan Terakhir

Tetesan Terakhir

Tetesan Terakhir Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Pasar malam dibuka di sebuah kota. Penduduk menyambutnya dengan gembira. Berbagai macam permainan, stand makanan dan pertunjukan diadakan. Salah satu yang paling istimewa adalah atraksi manusia kuat. Begitu banyak orang setiap malam menyaksikan unjuk kekuatan otot manusia kuat ini.

Manusia kuat ini mampu melengkungkan baja tebal hanya dengan tangan telanjang. Tinjunya dapat menghancurkan batu bata tebal hingga berkeping-keping.

Ia mengalahkan semua pria di kota itu dalam lomba panco. Namun setiap kali menutup pertunjukkannya ia hanya memeras sebuah jeruk dengan genggamannya. Ia memeras jeruk tersebut hingga ke tetes terakhir. ‘Hingga tetes terakhir’, pikirnya.

Manusia kuat lalu menantang para penonton: “Hadiah yang besar kami sediakan kepada barang siapa yang bisa memeras hingga keluar satu tetes saja air jeruk dari buah jeruk ini!”

Kemudian naiklah seorang lelaki, seorang yang atletis, ke atas panggung. Tangannya kekar. Ia memeras dan memeras… dan menekan sisa jeruk… tapi tak setetespun air jeruk keluar. Sepertinya seluruh isi jeruk itu sudah terperas habis. Ia gagal. Beberapa pria kuat lainnya turut mencoba, tapi tak ada yang berhasil. Manusia kuat itu tersenyum-senyum sambil berkata : “Aku berikan satu kesempatan terakhir, siapa yang mau mencoba?”

Seorang
... baca selengkapnya di Tetesan Terakhir Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Download Film Malaikat Kecil 2015 Tersedia

Malaikat Kecil

Download Film Malaikat Kecil 2015 Tersedia - Film yang sempet ketinggalan belum saya pposting minggu kemaren, karena kesibukan dan kelelahan admin dalam merayakan hari Lebaran jadi ada yang kelupaan, oke namun tidak semua, film film populer sudah saya dahulukan, dan saya sempatkan utk posting dahulu dari sebelum film yang notabene kurang terkenal menurut admin, oke mumpung lagi selo saya cek satu satu dan akan saya posting semua film Indonesia terbaru yang ada dan bisa di download, salah satunya adalah film Malaikat Kecil, tersedia dalam kualitas TVRip , bagi anda yang belum menonton bisa mendownload atau mengkoleksinya di link download berikut ini, terima kasih bagi sobat yang terus menjadi pelanggan setia Indonesia-movie21,nantikan terus semua info update.tan film khusus Indonesia hanya disni, karena akan banyak lagi film Indonesia mulai bermunculan minggu ini, okelah kalau begitu, berikut sinopsis singkat film Malaikat Kecil yang tayang bulan Oktober minggu lalu
Sinopsis Film Malaikat Kecil : Film ini cukup menyentuh hati, menceritakan tentang Budi diperankan oleh (Dwi Sasono) seorang yang mengalami gangguan fisik, yaitu autis dimana ia berbeda dari anak pada umumnya, kali ini Budi bersama keluarga ingin pergi ke Jakarta untuk mengadu nasib di Ibu Kota Indonesia ini., Ia bersama anakanya Iyan dan Ratih adalah anak dari Budi, Budi berjanji pada putra putrinya, jika mereka berpuasa sebulan penuh di bulan Ramadha ,budi akan membelikan bahu baru dan bagus, dari sinilah motivasi Budi untuk berkerja keras semakin besar, Namun  nasib berkata lain, sepeda nya yang ia gunakan untuk mencari rezeki di tabrak mobil, yang membuat usaha Budi berantakan, tidak hanya iitu cobaan menimpanya lagi yaitu ketika Iyan  anaknya terserang penyakit demam berderah, namun smua itu tak membuat Budi berhenti, ia terus berjuang, Budi menjadi kuli bangunan di sebuah tempat yang cukup jauh dari rumahnya, ia masih berpegang teguh pada janjinya untuk  bisa membiayai anak dan istrinya, dan menjemput mereka pulang dari rumah sakiit, ketika hendak menjemput, istri dan anaknya tidak ada, ia begitu panik, cobaan demi cobaan membelenggu dirinya, bahkan ia sempat maau bunuh diri, ketika uang hasil kerjanya juga lenyap, namun Budi tidak jadi bunuh diri karena ia melihat nenek nenek buta yang mau menyebrangi jalan. Apa sebenarnya yang ia lihat, Penasaran ? Saksikan film malaika kecil dalam kualitas TVRIp di link download berikut ini

InfoMalaikat Kecil
GenreDrama
Rilis2015
Pemeran
Dwi Sasono, Tika Bravani, Cok Simbara, Nella Regar, Dina Mariana, Mudjie Massaid, Habil Gideon, Rista Amor, Ingrid Rhemanty, Rizqa Mahardika, Dhelon F Albers, Rachel Patricia, Tahta Perlawanan
Kualitas Gambar
TVRip
Size
900 MB
Link Download
Download Via :

Google Drive 600 Mb

atau

Openload 900 Mb

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Rock n Love 2015 Tersedia

Rock n Love

Download Film Rock n Love 2015 Tersedia - Yuk semangat posting lagi, sebelumnya saya mengucapkan kepada pendukung Portugal atas kemenangannya dalam piala Euro kali ini, gak disangka kalo perancis sbgai tuan rumah yang diunggulkan bisa kalah, yak namnya saja bola, bis menggelinding ke arah mana saja, Baru pertama masuk kerja, banyak teman teman yang nanyaai peristiwa Brexit kemaren (Brebes Exit) kemacetan berjam jam yang menelah korban jiwa itu menjado sorotan pembicaraan ane waktu kerja, karena anelah saksi mata peristiwa kemaceta yang terjadi di sepanjang jalan brebes mudik kemaren, Semoga tahun depan tak terulang kembali, Oke lanjut gan, semangat posting, film yang sempat keluar namun kelupaan ane share yaitu Rock n Love, yang menceritakan sebuah kisah perjalanan hidup dan cinta sekelompok rock n love band Indonesia yaitu Kotak. Berikut sinopsis singkatya yang sudah saya posting sebelumnya di reviewnya. Link Download Tersedia dalam kualitas
Sinopsis Film Rock n Love : Menceritakan perjalanan dan kisah hidup band Kotak dalam menghadapi rintangan cobaan dan cinta kasih sayang,  dimulai setelah mereka berhasil lolos dan terpilih sebagai band yang akan tampil di panggung musik rock Jakarta Distortion Wave, ini adalah titik awal karir dan kesuksesan mereka. Semakin tinggi mereka berkibar, semakin kencang pula angin menerjang, dalam panggung yang megah nanti ia mendapat saingan band lain yaitu The Rebel Youth, yang berusaha menghalangi langkah mereka. Kotak berusaha menghindari konflik yang selalu dipercikkan oleh Rotor (Ganindra Bimo), motor The Rebel Youth. Masalah kembali muncul, ada anggota Kotak yang punya masalah asmara. Cella patah hati karena hubungan cintanya dengan Nadira Alfie tidak disetujui orangtua Nadira. Tantri mengalami kebuntuan karena komunikasi yang tidak lancar dengan Robin (Vino G Bastian). Sedang Chua merasa terganggu karena Mas Bagus (Dicky Otoy), fans fanatik Kotak, terlalu agresif mendekatinya. Download filmnya disni terseddia dalam kualias TVRip, terutma bagi anda yang belum nonton, jangan ngaku kalo anda pecinta band Kotak

InfoRock n Love
GenreDrama, Musical
RilisJanuari 2015
Pemeran
Tantri Kotak, Chua Kotak, Cella Kotak, Vino Bastian, Denny Sumargo, Ganindra Bimo, Erwin Moron, DJ Una, Reynold Hamzah, Spencer Jeremiah
Kualitas Gambar
TVRIP
Size
650 MB
Link DownloadDownload Via :

Openload 650mb

atau

Google Drive 900mb

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Comic 8 Part 2 2016 Tersedia

Comic 8

Download Film Comic 8 Part 2 Tersedia - Sebuah film action komedi Indonesia yang di hebohkan oleh aktor aktor kocak,  komedian komedian terkenal muncul kembali, melanjutkan dari serinya yang pertama tayang tahun 2015 lalu yang berhasil menarik 1 juta penonton, luar biasa memang untuk ukuran film lokal ini, bagi anda yang belum nonton yang pertama bisa menuju link berikut Comic Casino King Part 1, film ini juga termasuk jajaran film yang terbanyak requestnya, semoga teman teman semua terbayarkan requesnya disini karena film ini sudah dapat di download dan di nikmati dengan kualitas WEBDL, tidak perlu menuggu DVDRIpnya karena kualitas ini juga sudah cukup bagus, namun apabila sudah ada DVDRIpnya akan kami langsung update disini, film Comic Part 2 ini tayang bioskop bulan maret lalu, Silahkan bisa simak informasi reviewnya dibawah ini :
Sinopsis Film Comic 8 Part 2 : Melanjutkan kembali dari cerita Part 1, 8 agen rahasia yang bernama Comic 8 mulai beraksi kembali untuk melanjutkan misi utamanya yaitu meringkus raja judi terbesar di Asia. Sebelumnya dalam Part 1, sang agen ini terjebak oleh sang raja The King dengan bantuan seorang musuh lama. Karena sudah terdesak, Mereka harus mengikuti prmainan jud1 online dan melibatkan semua raja Jud1 yang berada di seluruh dunia demi keselamatan nyawa mrka. Agen Cmic 8 dipaksa menghadapi rintangan yang pertama adalah melawan tim pemubunuh The Hunters yang ingin menghadang langkah mereka beserta untuk membunuh mereka dan sampai sampai salah satu personil dari Comic 8 yaitu Babe Cabita harus melawan sang ahli bela diri The Ghost (Yayan Ruhian) yang datang ke dunia. Secara tiba tiba dan waktu yang bersamaan Indro Warkop dan sorang satpam masuk ke game Jud1 onlin tersebut. Indro Warkop ialah seorang buruan agen interpol cantik. Langsung download filmnya disni sekarang juga, untuk mengetahui cerita lengkapnya.
Info Comic 8 Part 2
GenreKomedi
RilisMaret 2016
Pemeran
 Prisia Nasution, Hannah Al Rasyid, Nikita Mirzani, Ray Sahetapy, Mongol Stress, Babe Cabiita, Bintang Timur, Ernest Prakasa, Fico Fachriza, Arie Kriting, Kemal Pahlvi, Lidya Kandou, Sacha Stevensonn, Yayan Ruhian, Willy Dozan, Barry Prima, George Rudy, Soleh Solihun, Ge Pamungkas, Pandji Pragiwaksono, Donny Alamsyah, Ence Bagus, Indro Warkop
Kualitas Gambar
WEBDL
Size
800 MB
Link DownloadDownload Via :

Openload WEBDL

atau

Openload 480p Mp4

Support Streaming

atau


Google Drive HDRIP

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Walaikumsalam Paris 2016 Tersedia

Walaikumsalam Paris

Download Film Walaikumsalam Paris 2016 Tersedia - Minggu minggu setelah lebaran ini, banyak sekali film baru bermunculan seperti film Bulan terbelah dilangit Amerika, dan juga ada London Love Story dll, yang tentunya semua film baru populer tersebut sudah saya share di web kami, padahal baru tayang bulan maret lalu di bioskop namun sekarang sudah ada versi WEBDLnya, alhamdulillah, linknya belum saya testing, jadi jika anda sudah mendownload disni bisa langsung melaporkan di komentar bisa atau tidak, agar teman teman lain juga terbantu untuk bisa mengunduh film ini, film Walaikumsalam Paris ini bergenre Drama Romantis yang di persembahkan oleh Maxima Pictures ini di campur dengan adegan adegan lucu komedi, sehingga tidak membuat anda bosan, bersama Velove Vexia yang menjadi sorotan film ini menjadi nilai tambah karena memang artis ini cantik dan bening sekali, hehe, oke deh pokoknya minggu2 ini terus pantengin blog ini, karena banyak film baru bermunculan, salah satunya berikut ini adalah sinopsis review trailer film Walaikumsalam Paris 2016 Tersedia hanya di Indonesia-movie21
Sinopsis Film Walaikumsalam Paris : Itje yang diperankan oleh Velove Vexia berharap hidupnya akan bahagia setelah menikah dengan Clement seorang warga bule perancis yang sempat tinggal di Indonesia yang menjadi pasangan Itje, Orang tuanya juga berharap hal yang sama , mereka bangga punya anak yang mempunyai yang bisa menikah dengan pria kaya yang berasal dari prancis. Namun harapan Itje jauh dari yang di harapkan sebelumnya, setelah Itje di bawa suaminya ke  hunian kecil pinggir kota Bordeaux Perancis,  sebuah tempat yang terdapat hutan lebat, jauh dari kota serta tidak ada sinyal, kebiasaan Itje yang selalu aktif di sosmed pun tidak bisa di jalaninya, ia begitu kesal dan marah terhadap suaminya kemudian berharap Imen atau Clement berlibur jalan2 ke paris. Permintaan Itje dituruti setelah panen Anggur dahulu, karena memang Clement bertanam buah Anggur di perkebunan. Menjelang panen, ada sesorang bernama Dadang yang bekerja untuk memanen buah Anggur di perkebunan Clement. Kehadiran Dadang membuat hati Itje senang, karena ada teman bermain dan ngobrol bersama, , Itje juga meminta Dadang untuk mengajari Imen untuk menjadi mu'allaf. Tetapi kehadiran Dadang dan Camille, membuat rumah tangga Itje dan Clement menjadi berantakaan. Camille adalah mantan pacar Clement. Bagaimana kisah selanjutnya mereka berdua, akankan mereka bersatu atau berpisah, Saksikanlah di link download berikut ini yang telah kami sediakan gratis.

InfoWalaikumsalam Paris
GenreKomedi, Drama, Romance
Rilis17 Maret 2016
Pemeran
Velove Vexia sebagai, Nino Fernandez, Tanta Ginting, Boris Bokir, Luthya Sury Widjaja, Lidya Kandou, Joe P Project, Franda
Kualitas Gambar
WEBDL
Size
600 MB
Link Download
Download Via :

Openload


atau 

Openload 480p 900Mb

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Bulan Terbelah di Langit Amerika 2015 Tersedia

Bulan Terbelah di Langit Amerika

Download Film Bulan Terbelah di Langit Amerika 2015 Tersedia - Libur telah usai, kini admin Indonesia-movie21 telah kembali lagi untuk selalu update film terbaru, sempat terlewat adalah film Bulan Terbelah di Langit Amerika, yang rilis di bioskop akhir 2015 dan film ini berhasil mnarik raturan ribu penonton, bagi anda yang belum sempat nonton atau kemaren lagi kanker gak ada duit buat nonton di bioskop atau mungkin karena tdak ada waktu, admin disini menyediakan seluruh koleksi film Indonesia sejak blog ini didirikan pada 2013 lalu, Selamat bertugas dan bekerja kmbali buat teman teman yang senin sudah mulai masuk atau kerja, liburan bulan depan masih ada lagi, yupz kita simak sedikit review film Bulan Terbelah di Amerika yang kabarnya film ini di garap oleh Maxima Pictures di angkat dan di adaptasi dari novel berjudul sama karya Hanum rais dan Rangga Almahendra yang bercerita tentang :
Sinopsis Film Bulan Terbelah di Langit Amerika : Hanum jurnalis muda cantik asal Indonesia yang tinggal di Wina bersama suaminya, atasan di tempat kerja memberikan tugas  untuk membuat artikel yang bertema "Would the world be better without Islam" yang akan di  muat di koran. Atasan Hanum  menginginkan untuk mengunakan narasumber dari pihak muslim dan non muslim di ke Amerika serikat yang menjadi korban serangan World Trade Center (WTC) pada 11 September 2001 di Washington DC, New York. Di sisi lain Rangga suami Hanum mendapat tugas dari bosnyya Professor Reinhard untuk pergi ke Washington untuk menghadiri sebuah konferensi internasional dalam bidang bisnis yang membahas dan mengetengahkan seorang filantropi dunia bernama Brown Phillipus tentang "Strategi The Power of ". Kini mereka berdua Hanum dan Rangga memiliki kesibukan sendiri sendri di kota yang sama di AS yaitu New York 
Berbeda dengan Rangga, yang menginkan tugas cepat berakhir dan menginginkan perjalanan di New York juga sebagai tamasya, Hanum bersikeras untuk mendapatkan narasumber pilihanya sendiri demi bisa menyelesaikan tugas dengan sebaik mungkin, Hanum pun berhasil menemukan narasumber non muslim yaitu Mr.Michael Jones yang kurang menyetujui adanya pembangunan masjid Ground Zero di dekat area tersebut. Sedangkan Untuk narasumber muslim mereka cari dengan susah payah dan penuh perjuangan, apalagi di hari itu mereka sedang memperingati Hari dimana gedung WTC runtuh, dalam perjalanannya ia mendapat masalah karena tanpa paspor membuatnya terpontang panting di NYK,  Rangga  menuju Washington setelah Hanum meminta untuk segera mengejar registrasi konferensi yang hampir ditutup dan selesai. Hamum berlindung di masjid GZ kemudian Ia bertemu dengan Julia Collins, seorang muallaf yang bersdia dijadikn narasumber. Suami hanum, Rangga pun tak sengaja bertemu dengan Phillipus Brown dan melakukan wawancara cepat tentang mengapa Brown menjadi seorang filantropi. Sebuah kejadian yang dialami Rangga dan Hanum secara tak terduga akan mempertemukan Jones, Julia, dan Brown dalam sebuah pertemuan manis yang menggetirkan ketika Brown mengisahkan apa yang melandasinya menjadi seorang filantropi dunia pada acara The Heroes. tersebut.Banyak sekali makna yang bisa di ambil pasangan suami istri tersebut. saat mereka mencoba melakukan sebuah perjalannan ke New York. Langsung download filmnya disini sekarang juga, telah kami sediakan dalam kualitas WEBDL

InfoBulan Terbelah di Langit Amerika
GenreDrama, Religi
RilisDesember 2015
Pemeran
Acha Septriasa, Abimana Aryasatya, Nino Fernandez, Rianti Cartwright
Kualitas Gambar
WEBDL
Size
600 MB
Link DownloadDownload Via :

Openload

atau

Openload 480p 900Mb

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film London Love Story 2016 Tersedia

London of Story

Download Film London Love Story 2016 Tersedia - Hmm tak di sangka libur lebaran cepat sekali berakhir, terlepas sudah semua rasa kangen dengan keluarga di kampung halaman, saatnya kembali ke tanah perantauan untuk mencari nafkah kembali, kembali bekerja sebagai karyawan biasa di Jakarta, sempat saya kawatirkan blog ini yang merupakan akivitas sampingan saya di luar kerja, seminggu gak buka saja sudah penasaraan dengan keadaan visitornya, meskipun sempat surut pasca liburan, admin tetap akan melanjutkan kembali untuk share film indonesia terbaru, pada kesempatan ini adalah film London Of Story yang paling dinanti nanti setelah sunshine becomes you, mohon bersabar ya teman teman semua untuk menantikan kualitas terbaik. Admin akan terus berusaha untuk tetap update. Oke langsung saja berikut ini adalah review dan link download film london of story bisa langsung di simak bawah ini :
Sinopsis Film London Love Story : film ini sebetulnya sudah di tayangkan di layar kaca televisi kita kemaren 7 juli, namun saya yakin tidak semua bisa sempat menontonnya karena mungkin saja di hari itu masih sebuk dengan kebersamaan keluarga di rumah. Tenang saja ini dia link download sudah saya sediakan gratis, film ini menceritakan tentang Dave yang diperankan Dhimas anggara yang merupakan mahasiswa jomblo yang masih terpukul hatinya setelah kehilangan gadis satu satunya yang ia cintai. Sempat dave beringinan menjadikan wanita tersebut adalah wanita tetakhirnya. Namun semuanya berubah. Kini dave menjomblo. Suatu ketika dalam perjalanan pulang dari pesta ulang tahun temannya ia bertemu dengan gadis yan hendak bunuh diri, melihatnya davepun langsung terjun berusaha meyakinkan wanita itu, tak lain wanita itu adalah adele. Dave berusaha meyakinkan apa yang dilakukan sia sia. Awal pertemuan membikin cewek yang ditolongnya justru jatuh cinta hanya dalam waktu dua hari, dari sikap dave yang sangat baik. 
Sementara di sisi lain ada Caramel  yang diperankan oleh Michelle Ziudith, mengalami hal yang sama dengan Dave, yang membua dirinya tidak percaya Cinta, Surat cinta yang terus datang di rumahknya selalu di hiraukannya, dalam suasana hati yang kurang baik Bima oleh (Dion Wiyoko) justru ingin PDKT dengan Caramel karena ia tertarik dengan Caramel. Caramel selalu menolak cinta Bima. Namun Semakin cinta Bima di tolak, Semakin menambah penasaran Bima terhadap Caramel. Bima yang keras kepala terus berjuang mendekati Caramel, apa sebenarnya yang membuat Caramel enggan membuka hatinya kembali ?? Takdir pu mempertemukan mereka berempat  Dave dan Adele, serta Bima dan Caramel ?? Semua terjawab setelah mereka semua bertemu, apa sebenarnya hubngan mereka berempat ?? Langsung Saksikan film romantis ini disini hanya di Indonesia-movie21.



InfoLondon Love Story
GenreDrama, Romantis
Rilis4 Februari 2016
Pemeran
Michelle Ziudith, Dhimas Anggara, Dion Wiyoko, Adila fitri
Kualitas Gambar
TVRip Hdts
Size
500 MB
Link DownloadDownload Via : 


Openload


atau 

Uptobox


Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Rudi Habibie 2016 Tersedia



Download Film Rudi Habibie 2016 Tersedia - Yup tetap semangat share film meskipun suasana lagi lebaran, banyak yang lagi sibuk bersama keluarga, admin tetap semangat buat share film supaya tidak ketinggalan informasi, karena di jaman ini website yang ketinggalan informasi adalah web jadul, kalo sebelumnya ada Sunshine becomes you yang merupakan jajaran film yang banyak di cari karena banyak yang request juga, kali ini ada rudy habibie, film masih anget rilis tahun 2016 ini sudah dapat di download, meskipun kualitas masih CAMRIp film ini masih bisa di tonton dan di nikmati, silahkan bagi yang tidak sabar menunggu kualitas yang bagus, bisa di coba dulu kualitas CAMRIP nya, nah nanti kalo sudah ada yang baru lagi akan saya langsung infokan di blog ini, saya berharap teman teman semua masih setia pada web ini, mungkin hari ini visitor turun karena teman teman sedang merayakan hari raya, saya harap besok mulai ramai kembail, yupss langsung saja berikut ini sinopsis singkat film Rudie Habibie, film yang di adaptasi dari novel berjudul sama yaitu Gina S Noer dan di sutradarai Hanung Bramantyo, yang merupakan film prekuel dari Habibi Ainun :
Sinopsis Film Rudi Habibie : Sesuai dengan judulnya, film ini tak salah adalah film yang mengangkat kisah Pak Presden Habibi di masa mudanya yang dulunya dikenal dengan nama Rudi, sang visioner muda Indonesia yang dan juga teknokrat. Rudy dengan bakatnya ia sangat ingin membuat pesawat untuk memenuhi pesan almarhum Ayahnya: “menjadi mata air”, menjadi berguna untuk orang banyak. Tapi di atas hanya arus membuat keluarga nya berkorban karena dia harus kuliah di RWTH Aachen, Jerman Barat. Di sana Rudy hidup dalam kondisi terbatas, rasa rindu rumah, dan belajar soal arti persahabatan, cinta, juga pengkhianatan bersama para mahasiswa Indonesia yang baru dikenal nya di sana. Langsung download filmnya sekarang juga di tempat yang telah tersedia
InfoRudy Habibie
GenreDrama
Rilis2016
Pemeran
Reza Rahadian, Chelsea Islan, Ernest Prakasa, Boris Bokir
Kualitas Gambar
CAMRip
Size
250 MB
Link DownloadDownload Via :

openload

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Sunshine Becomes You 2015 Tersedia

Sunshine Besomes You


Download Film Sunshine Becomes You 2015 Tersedia - Asalamualaikum wr wb, saya admin indonesia-movie21 mengucapkan Toqabullahu mina wa minkum, Minal Aidzin Wal Faidzin mohon maaf lahir dan batin, dari semua bentuk kesalahan yang admin lakukan baik sengaja maupun tidak sengaja admin mohon maaf, di hari yang fitri ini pastilah luar biasa padat dan hebatnya, aktifitas teman teman semua bertemu berkumpul dan bersilaturahmi dengan keluarga serta orang tua pada khususnya, semua rasa kangen terobati setelah bertemu semuanya, alhamdulillah saya juga telah melepas rasa rindu saya bersama keluarga di sela liburan idul fitri ini,di sela waktu ini saya terus berusaha mensajikan informasi terkini, hanya meluangkan waktu beberapa menit admin akan selalu memberikan yang terbaik khususnya untuk pecinta film Indonesia, kali ini adalah informasi yang paling di tunggu tunggu tentunya film drama romantis berjudul Sunshine Becomes You telah tersedia link downloadnya berkualitas WebDL, bagi yang mau download silahkan langsung cek link ini. Hmm pastinya semua pada sibuk ni orang Indonesia, karena di hari raya ini visitor blog turun drastis sampai 60 persen, saya harap blog ini masih tetap bisa untuk bangkit kedepannya, karena hanyalan teman teman pengunjunglah yang selalu membuat admin semangat untuk posting. Film Sunshine Becomes You merupakan jajaran film populer dan banyak yang request untuk film ini, karena di dalamnya ada artis cantik idola lelaki Indonesia yaitu Nabilah JKT 48, mari kita simak review film Sunshine Becomes You berikut ini :
Sinopsis Film Sunshine Becomes You : Alex Hirano yang diperankan oleh Herjunot Ali seorang yang mempunya bakat menjadi pianis, ia jago memainkan jari jarinya di atas piano yang di mainkannya, dimasa generasinya pun ia sangatlah terkenal, suatu hari Alexx bertemu adiknya seorang grup di B-Boy bernama Ray, ia kemudian di ajak menemui gadis yang di cintai yang tidak lain adalah Mia Clark ( Nabilah JKT48 ) seorang bertalenta sebagai penari balet, Pertemuan ALex Mia dan Ray pun terjadi, musibah yang tidak diinginkan menimpa Alex, ketika hendak bertemu Alex jatuh dari tangga yang membuat tangan kirinya patah., peritiwa itu terjadi karena ada Mia yang tidak sengaja membuat Alex jatuh, merasa bersalah Mia pun menawarkan menjadi tangan kiri Alex dan membantu hidup keseharian Alex, Alex yang awalnya mencuekan Mia, lama kelamaan pun tertarik dengan Mia, karena setiap hari senyuman Mia yang membuat Alex semangat menjalani hidup meskupin tanpa tangan kiri. Namun suatu ketika Mia memiliki masalah akan jantungnya dan dinasehati oleh dokter tidak boleh terlalu kecapean dan terlalu keras menari. Hal ini diketahui oleh Alex dan dengan ini juga Alex membuat sebuah musik dengan judul ‘Sunshine Becomes You’.

InfoSunshine Becomes You
GenreDrama, Romantis
Rilis2015
Pemeran
Herjunot Ali, Boy William, Nabilah Ratna Ayu Azalia, Annabella Jusuf
Kualitas Gambar
WEBDL
Size
400 MB
Link DownloadDownload Via :

Openload 

atau

Openload 480p 1 Gb


Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Download Film Iblis 2016 Tersedia

Iblis

Download Film Iblis 2016 Tersedia - Alhamdulillah masih diberi kesempatan utk share film,meskipun dalam kesibukan persiapan menjelang hari raya idul fitri dalam waktu yang sedikit senggang ini admin share 1 film horor, meskipun di kampung halaman saya susah sinyal, harus ganti provider dulu biar bisa berselancar di Internet, film ini sudah rilis beberapa minggu lalu, namun karena tidak adanya waktu admin baru sempat posting sekarang, oh iya hati hati buat teman teman yang lagi mudik atau dalam perjalanan, dijalan dimana saja cukup ramai, karena hampir semua penduduk jakarta sedang mulai berhamburan pulang kemana saja, khusunya di brebes dan tegal adalah wilayah yang sangat rawan macet, kemaren saya melalu jalur pantura melewati brebes dan tegal saja menghabiskan waktu seharian penuh, luar biasa memang macetnya, admin mengucapkan selamat hari raya minal aizdin wal faidzin mohon maaf lahir dan batin, semoga tetap terus betah berlangganan informasi dari kami, oke ini dia sinopsis film horor Iblis :
Sinopsis Film Ibils : yupz Den dan Kim adalah pasutri yang memang sudah lama berhubungan, suatu hari Den ingin membeli rumah sebagai hadiah buat pernikahan bersama istrinya , sudah lama ia mengimpikannya namun baru kesampaian sekarang, ia inngin membeli rumah berwarna putih dan berharap keharmonisan pernikahaannya yang dulu kembali lagi, Akhirnya den pun dapat rumah yang dinginkan, setelah memberikannya pada istri dan mulai menempatinya mereka justru mengalami kejadian kejadian aneh diluar pikiran dan akal manusia. Den meyakinkan istrinya Kim untuk tidak takut. Namun, Kim terus mendapat teror yang semakin membuatnya takut dan khawatir. Den yang awalnya berani kini ia mulai merasa takut di rumahnya sendiri.  Karena peristiwa-peristiwa menyeramkan itu, hubungan mereka malah menjadi semakin renggang, dan sering menjadi pertengkaran, hingga menjadi malapetaka yang mengerikan. Bagaimana kisah selanjutnya mengenai mereka berdua, langsung download filmnya disini gratis
InfoIblis
GenreHoror
Rilis2016
Pemeran
Stevie Dominique, Christian Loho, Betet Kunamsina, Sabrina Athika, Anggi Septianto
Kualitas Gambar
DVDRip
Size
300 MB
Link DownloadDownload via :

Openload

atau

Google Drive

Tips dan Tutorial Download film*File Berpart Join Menggunakan HJSPLIT *Download Menggunakan IDM lebih cepat
Fanspage FB : Informasi Film Indonesia

Trailer :

Kategori

Kategori